EDUKASI GIZI DAN PEMANTAUAN TEKANAN DARAH SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN HIPERTENSI PADA KELOMPOK LANSIA
Abstract
Nutritional problems are public health problems whose mitigation cannot be done with medical approaches and health services alone. The incidence of hypertension is a health problem whose prevalence continues to increase which can increase the risk of disease complications. The purpose of this community service activity is to conduct nutrition education and blood pressure monitoring for the elderly group in Tiello Village, Tilango District, Gorontalo Regency. The implementation of activities consists of the preparation stage with the preparation of materials and leaflets, the implementation stage by providing nutrition education and measuring blood pressure in the community, especially the elderly group, the monitoring and evaluation stage by measuring pre and post tests. The results of the activity showed a good acceptance by the village government and the local community which was shown by the enthusiasm of the community to participate in community service activities. The need for cross-sectoral support and the need for advocacy in efforts to improve the status of Public Health, especially improving diet and lifestyle to prevent hypertension in the community, especially in the elderly group.
Masalah gizi adalah masalah kesehatan masyarakat yang penanggulangannya tidak dapat dilakukan dengan pendekatan medis dan pelayanan kesehatan saja. Kejadian hipertensi merupakan masalah Kesehatan yang prevelansinya terus meningkat yang dapat meningkatkan risiko komplikasi penyakit. Tujuan kegiatan pengabdian Masyarakat ini adalah untuk melakukan edukasi gizi dan pemantauan tekanan darah pada kelompok lanjut usia di Desa Tinelo, Kecamatan Tilango, Kabupaten Gorontalo. Pelaksanaan kegiatan terdiri dari tahap persiapan dengan penyusunan materi dan leaflet, tahap pelaksanaan dengan pemberian edukasi gizi dan pengukuran tekanan darah pada Masyarakat terutama kelompok lanjut usia, tahap monitoring dan evaluasi dengan melakukan pengukuran pre dan post test. Hasil kegiatan menunjukkan adanya penerimaan yang baik oleh pemerintah Desa dan Masyarakat setempat yang ditunjukkan dengan antusiasme Masyarakat mengikuti kegiatan pengabdian kepada Masyarakat. Perlunya dukungan dari lintas sektor dan perlunya advokasi dalam upaya peningkatan status Kesehatan Masyarakat terutama perbaikan pola makan dan gaya hidup untuk mencegah hipertensi pada Masyarakat terutama pada kelompok lanjut usia.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Aba L, Nirmala F, Saputri AI, Hasyim MS. 2020. Efektivitas Pemberian Edukasi secara Online melalui Media Video dan Leaflet terhadap Tingkat Pengetahuan Pencegahan Covid-19 di Kota Baubau. Jurnal Farmasi Galenika (Galenika Journal of Pharmacy)(e-Journal). 6(2).
Alamsyah A, Ikhtiaruddin I, Priwahyuni Y, Christine VGB. 2021. Peningkatan Pengetahuan Masyarakat Dalam Pencegahan Hipertensi Serta Pengukuran Tekanan Darah Untuk Deteksi Dini Hipertensi. Jurnal Pengabdian Kesehatan Komunitas. 1(1): 10–19.
Bar A. 2022. Dukungan Keluarga dan Self Efikasi Terhadap Self Manajemen Penderita Hipertensi. Jurnal Keperawatan Silampari. 5(2): 750–757.
Cahyani ND. 2021. Optimalisasi Pengetahuan Diet Seimbang Melalui Media Leaflet pada Pasien Hipertensi. Pancasila Bureaucracy, Journal of Regional Government, Development and Innovation. 3(1): 9–16.
Hall JE, Hildebrandt DA, Kuo J. 2001. Obesity hypertension: role of leptin and sympathetic nervous system. American Journal of Hypertension. 14(S3): 103S-115S.
Kemenkes RI. 2014. Pedoman gizi seimbang. In Kemenkes RI. Kemenkes RI. Jakarta.
Kemenkes RI. 2018. Hasil Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2018. Kemenkes RI. Jakarta.
Limbong VA, Rumayar A, Kandou GD. 2018. Hubungan pengetahuan dan sikap dengan kejadian hipertensi di wilayah kerja Puskesmas Tateli Kabupaten Minahasa. Kesmas. 7(4).
Martiyana C, Huriyati E, Padmawati RS. 2018. Diskusi dengan leaflet versus ceramah dengan lembar balik dalam meningkatkan pengetahuan, sikap dan keyakinan WUS mengenai GAKI di perdesaan endemik GAKI. Media Gizi Mikro Indonesia. 9(2): 83–98.
Muchtar F, Effendy DS, Lisnawaty L, Kohali RESO. 2022. Edukasi Pencegahan dan Pengendalian Hipertensi Menggunakan Leaflet Kemenkes pada Penderita Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Mokoau. Indonesia Berdaya. 3(3): 577–586.
Muchtar F, Nurmaladewi N, Irma I, Hastian H. 2021. Sosialisasi Menu Gizi Seimbang dengan Media Leaflet sebagai Upaya Pencegahan Covid-19 di Kabupaten Buton Utara. LOGISTA-Jurnal Ilmiah Pengabdian Kepada Masyarakat. 5(2): 173–180.
Nuruddani S, Rahman HF, Nugroho SA, Andayani SA, Wahid AH. 2019. Pengaruh pendidikan kesehatan menggunakan booklet berbahasa madura terhadap self management pada klien hipertensi di poli jantung RSUD Dr. Abdoer rahem situbondo. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah. 4(2).
Putri H. 2018. Upaya peningkatan pengetahuan tentang hipertensi melalui metode penyuluhan. Jurnal Pemberdayaan: Publikasi Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat. 2(1).
Ramadhanti CA, Adespin DA, Julianti HP. 2019. Perbandingan penggunaan metode penyuluhan dengan dan tanpa media leaflet terhadap pengetahuan dan sikap ibu tentang tumbuh kembang balita. Diponegoro Medical Journal. 8(1): 99–120.
Suciati S dan Rustiana E. 2021. Pemeriksaan Tekanan Darah Dan Konseling Tentang Hipertensi Dan Komplikasinya Pada Lansia Di Desa Kromasan Kabupaten Tulungagung. Janita: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat. 1(1): 31–36.
Suntara DA, Roza N, Rahmah A. 2021. Hubungan Hipertensi Dengan Kejadian Stroke Pada Lansia Di Wilayah Kerjapuskesmas Sekupang Kelurahan Tanjung Riau Kota Batam. Jurnal Inovasi Penelitian. 1(10): 2177–2184.
Sustrani. 2014. Tekanan Darah Tinggi (Hipertensi). Raja Grasindo Pers. Jakarta.
Wardoyo. 2006. Kesehatan Lansia dan Masalahnya. Citra Parsindo. Jakarta.
Article Metrics


Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Nuryani M.Kes Nuryani, Mutia Reski Amalia, Ayu Bulan Febry KD, Denny Indra Setiawan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.